Search for collections on Repository UNIKS

PENGARUH PENAMBAHAN PROBIOTIK STARBIO DALAM RANSUM TERHADAP BOBOT BADAN, PERSENTASE KARKAS DAN LEMAK ABDOMINAL BROILER

RAHMAN, - (2020) PENGARUH PENAMBAHAN PROBIOTIK STARBIO DALAM RANSUM TERHADAP BOBOT BADAN, PERSENTASE KARKAS DAN LEMAK ABDOMINAL BROILER. Diploma thesis, Universitas Islam Kuantan Singingi.

[thumbnail of SKRIPSI  CD.pdf] Text
SKRIPSI CD.pdf - Other

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan probiotik
starbio terhadap bobot badan, persentase karkas, lemak abdominal broiler CP 707.
Penelitian ini dilaksanakan selama 35 hari dimulai tanggal 20 agustus-23
september 2019, bertempat di Desa Siberakun Kecamatan Benai Kabupaten
Kuantan Singingi. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan
Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan 4 perlakuan dan 5 ulangan. Perlakuan
yang diberikan adalah A = Tanpa penambahan Probiotik Starbio (kontrol) B =
Penambahan Probiotik Starbio 2 g/kg ransum C = Penambahan Probiotik Starbio
4 g/kg ransum D = Penambahan Probiotik Starbio 6 g/kg ransum Parameter yang
diamati adalah bobot badan, bahwa persentase karkas, lemak abdominal ayam
broiler. Hasil penelitian menunjukan penambahan probiotik starbio tidak
berpengaruh nyata (P>0.05) terhadap bobot hidup, persentase karkas, lemak
abdonimal ayam broiler. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa perlakuan
terbaik terdapat pada perlakuan bobot (kg) badan 888,44 g, P4 persentase karkas
80,19% dan pesentase lemak abdonimal 25,12%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Probiotik Starbio, bobot hidup, Karkas, Lemak Abdominal,
Subjects: Teknologi > Pertanian dan Teknologi Berkaitan > Peternakan
Divisions: Fakultas Pertanian > Peternakan
Depositing User: Unnamed user with email pustakauniks@gmail.com
Date Deposited: 13 Oct 2025 02:44
Last Modified: 13 Oct 2025 02:44
URI: http://repository.uniks.ac.id/id/eprint/1102

Actions (login required)

View Item
View Item